Kanit Binmas Polsek Kindang Sambang Kantor Desa, Ini Penyampaiannya
Tribratanewsbulukumba.com – Demi menjaga kondusifitas Kamtibmas sekaligus meningkatkan sinergitas kemitraan diantara aparat keamanan dan seluruh komponen yang ada ditengah tengah masyarakat, Kanit Binmas Polsek Kindang Polres Bulukumba Bripka Tamsir melaksanakan sambang dan silaturahmi ke kantor Desa Balibo Kecamatan Kindang,Minggu (14/02/2021). Dalam kegiatan sambang wilayah dan silaturahmi di kantor Desa Balibo tersebut Kanit Binmas Bripka Tamsir bertemu langsung dengan Staf Desa Balibo. “Kami minta kepada pemerintah Desa Balibo agar dapat selalu bekerjasama dengan Polsek Kindang dalam menjaga kondusifitas kamtibmas diwilayah Desa Balibo dan umumnya diwilayah Kecamatan Kindang,” Kata Bripka Tamsir. ” Semoga dengan seringnya diadakan sambang sambang dan silaturahmi dengan...
Read More